Judul : Di Hari Ibu, Tonton 5 Film Ini Supaya Kita Paham Perjuangan Ibu
link : Di Hari Ibu, Tonton 5 Film Ini Supaya Kita Paham Perjuangan Ibu
Di Hari Ibu, Tonton 5 Film Ini Supaya Kita Paham Perjuangan Ibu
loading...
Di Hari Ibu, Tonton 5 Film Ini Supaya Kita Paham Perjuangan Ibu |
Berikut adalah 5 film tentang ibu dan anak yang bisa bikin kamu sadar seberapa besar perjuangan ibu dan anaknya. Segera tonton buat kamu yang belum nonton! BERITA UNIK
1. Wedding Dress. TIPS KESEHARIAN
Bercerita tentang seorang single mother yang juga perancang busana, film Korea tentang ibu dan anak ini menuai banyak sekali pujian. Ceritanya adalah karena sang anak yang nakal karena kurang perhatian dari ibunya yang sibuk bekerja.
Namun, si ibu dinyatakan menderita penyakit kanker lambung dan akan segera meninggal. Dari situlah sang anak berubah menjadi anak yang baik dan menghabiskan waktu berharganya bersama ibunya. Film ini bisa membuatmu berurai air mata. So, pastikan stok tisu di rumahmu cukup, ya!
2. Changeling
Diperankan oleh Angelina Jolie, film ini bercerita tentang Ibu yang kehilangan anak semata wayangnya yang diculik oleh seorang psikopat. Christine setengah mati mencari anaknya dan yakin bahwa anaknya masih hidup.
Bahkan saat sudah tidak ada harapan dan polisipun tidak bisa menemukan anaknya, Christine tetap optimis dan berusaha menemukan anaknya. Dia bahkan tidak mengutuki sang pelaku, dia hanya minta anaknya dikembalikan hidup atau mati.
3. The Forgotten
Seorang Ibu bernama Telly, kehilangan anaknya dalam sebuah kecelakaan pesawat yang membuatnya hampir gila bahkan sampai dikira gila oleh suaminya sendiri. Suami dan psikiaternya mengungkap bahwa dia tidak pernah memiliki anak dan dia hanya berhalusinasi.
Tapi dia berjuang menyatakan bahwa dialah yang benar dan dia memang kehilangan Sam anaknya dalam sebuah kecelakaan pesawat.
4. The Piano
Bercerita tentang seorang ibu tunawicara bernama Ada yang sama sekali tidak bicara kepada orang lain. Sebenarnya dia tidaklah bisu, tapi semenjak kematian suaminya, dia jadi tidak bicara kepada siapapun termasuk anaknya.
Dia juga selalu menggunakan bahasa isyarat untuk bicara. Dia hanya suka bermain piano. Yang menarik dari film ini adalah kesetiaan anaknya, Flora, yang menerjemahkan semua perasaan ibunya hanya dari permainan piano tersebut.
5. Mother Love Me Once Again
Kali ini adalah film mandarin yang sangat mendunia. Film ini termasuk jadul karena tayang tahun1988. Namun, ceritanya tidak pernah dilupakan saking bagusnya. Yaitu tentang ibu yang berusaha mengambil anaknya kembali karena diambil oleh mertuanya guna dijadikan pewaris keluarga.
Si ibu tidak mendapat restu dari mertuanya itu saat menikah makanya saat tahu anaknya laki-laki, mertua yang jahat langsung saja merebut anak itu. Kisahnya sangat menyentuh dan bikin kamu susah lupa pokoknya.
Dengan menonton semua film di atas, kamu bisa tahu bagaimana perjuangan ibu yang tidak akan pernah bisa kamu balas walau kamu punya banyak uang di dunia ini. Dari semua film di atas, mana yang paling kamu sukai?
Begitu deh artikelnya Di Hari Ibu, Tonton 5 Film Ini Supaya Kita Paham Perjuangan Ibu
sudah kamu baca sampai selesai. Di Hari Ibu, Tonton 5 Film Ini Supaya Kita Paham Perjuangan IbuNah kali ini, moga aja bisa ngasih manfaat untuk kalian semua ya. so, sampai jumpa di postingan artikel berikutnya.
Kamu sekarang membaca artikel Di Hari Ibu, Tonton 5 Film Ini Supaya Kita Paham Perjuangan Ibu dengan alamat link https://goesviralblog.blogspot.com/2017/12/di-hari-ibu-tonton-5-film-ini-supaya.html
loading...
0 Response to "Di Hari Ibu, Tonton 5 Film Ini Supaya Kita Paham Perjuangan Ibu"
Post a Comment